BisnisExpo.Com Jakarta – Minat generasi muda di Indonesia akan berwirausaha memiliki angka yang cukup tinggi. Dari 64% total penduduk muda di Indonesia, setidaknya terdapat 73% yang tertarik untuk berwirausaha. Hal ini merupakan peluang yang besar bagi kemajuan industri di Indonesia, salah satunya industri makanan dan minuman (F&B). Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat produk domestik bruto […]
Uncategorized
Kemnaker Perbanyak Kesempatan Program Pemagangan ke Jepang
BisnisExpo.Com Jakarta – Pemerintah melalui Kementerian Ketenagakerjaan terus berupaya meningkatkan jumlah peserta program pemagangan ke Jepang. Namun pemenuhan peserta pemagangan tersebut harus diimbangi kompetensi, keterampilan kerja agar sesuai kebutuhan industri di negeri Sakura tersebut. Dirjen Binalavotas Kemnaker, Budi Hartawan menegaskan hal tersebut saat mendampingi kunjungan kerja Komisi IX DPR dan melakukan dialog dengan dengan AP2LN […]
Masuk Libur Sekolah, KAI DAOP VI Menambah Perjalanan Kereta Api
BisnisExpo.Com Yogyakarta – Memasuki masa liburan sekolah, PT KAI Daop VI Yogyakarta, selain menjalankan kereta api reguler, juga menambah beberapa perjalanan selama Juni 2022. Manajer Humas PT KAI Daop VI Yogyakarta menuturkan, pada Juni 2022 ada 55 perjalanan KA Jarak Jauh Reguler. “Kereta yang ditambah terdiri dari 17 KA keberangkatan Daop VI dengan tujuan seperti […]
Presiden Jokowi Akan Tinjau dan Resmikan Sejumlah Infrastruktur di Sumatera Utara
BisnisExpo.Com Jakarta – Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerja ke Provinsi Sumatera Utara, Rabu (02/02/2022). Dari Bandar Udara Internasional Soekarno Hatta, Kota Tangerang, Presiden dan rombongan lepas landas menggunakan Pesawat Kepresidenan Indonesia-1 sekitar pukul 07.00 WIB. Setibanya di Bandar Udara Internasional Silangit, Kabupaten Tapanuli Utara, Presiden akan melanjutkan perjalanan menuju Kabupaten Toba untuk meninjau dan […]
Naiknya Harga Sawit Pengaruhi Nilai Jual Minyak Goreng Di Pasaran
BisnisExpo.Com – Naiknya harga minyak goreng sepekan terakhir dipengaruhi tingginya harga tandan buah segar (TBS) kelapa sawit yang saat ini mencapai Rp3 ribu perkilogram. Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Empat Lawang, Ir Dadang Munandar mengatakan harga TBS yaitu Rp1.980 per kilogram. “Di pasaran saat ini harganya sudah sekitar Rp3 ribu lebih per kilogramnya,” katanya. Dadang mengungkapkan, […]
Reza Arap dan Wendy Mantap Berbisnis Teh Kekinian “Yuba Tea” Kolaborasi dengan Nikmat Group
BisnisExpo.Com Jakarta – Industri mamin (makanan minuman) tanah air kembali diramaikan dengan kehadiran YUBA TEA yang merupakan brand minuman teh kekinian khas Jepang hasil kolaborasi Nikmat Group bersama pasangan Influencer kondang Reza Arap dan Wendy Walters. Ditemui dalam kegiatan grand opening outlet perdana Yuba Tea di Jl. Benda No. 1D, Kemang, Jakarta Selatan (Sabtu 25/9/2021) […]
Pemprov DKI Akan Buka Tempat Hiburan Secara Bertahap
BisnisExpo.Com Jakarta – Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria mengatakan pembukaan tempat hiburan karaoke dilakukan secara bertahap dan ada tahapannya, meskipun pada pelaksanaan PPKM level 3 sudah ada pelonggaran untuk tempat usaha. “Pembukaan tempat hiburan itu tidak bisa serta-merta tapi ada prosesnya, dan ini membutuhkan tahapan dan waktu,” ucap Ahmad Riza Patria, di Balai […]
Bogor Line Stasiun Manggarai Siap Beroperasi, Penumpang KRL Bisa Mengakses Peron Barat
BisnisExpo.Com Jakarta – Pembangunan jalur layang (elevated track) Bogor Line di Stasiun Manggarai telah selesai dan siap dioperasikan mulai besok, Sabtu (25/9/2021). Bagi penumpang yang akan menggunakan KRL, bisa mengakses peron melalui Pintu Barat Stasiun, tepatnya ke arah Pasaraya Manggarai. “Sesuai rencana, malam ini akan dilakukan kegiatan switch over 4, yaitu pemindahan jalur KRL Bogor […]
Sambut HUT KAI, Daop 1 Jakarta Gelar Aksi Donor Darah
BisnisExpo.Com Jakarta – PT KAI Daop 1 Jakarta menggelar aksi donor darah di stasiun Pasar Senen, Jumat (24/9/2021). Kegiatan itu dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun PT Kereta Api Indonesia (Persero) ke-76 yang jatuh pada tanggal 28 September 2021 mendatang, “Kegiatan aksi donor darah ini diikuti 50 pendonor yang diantaranya berasal dari penumpang KA. Pada […]
Antisipasi Bonus Demografi, Pemerintah Tingkatkan Minat Wirausaha Siswa SMK
BisnisExpo.com Jakarta – Indonesia memiliki jumlah angkatan kerja yang besar, menurut Badan Pusat Statistik (BPS) jumlah angkatan kerja pada bulan Februari 2021 sebanyak 139,81 juta orang. Pada tahun 2020 hingga 2035 diperkirakan Indonesia akan menikmati bonus demografi dikarenakan jumlah penduduk usia produktif mencapai hampir 70% dari total penduduk Indonesia. Meski memberikan banyak peluang, bonus demografi […]