Nasional

Anies Kembalikan Rute Jam Operasional 3 Transportasi Moda Seperti Semula

BisnisExpo.com Jakarta – Presiden Joko Widodo menegaskan bahwa pemerintah, termasuk pemerintah daerah, harus tetap menyediakan layanan transportasi umum. “Transportasi publik tetap harus disediakan oleh pemerintah pusat dan pemerintah daerah,” ujar Presiden Jokowi dalam konferensi pers di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Senin (16/3/2020). Namun, Presiden Jokowi menekankan bahwa penyediaan layanan transportasi umum tersebut harus dengan […]

Nasional

Pembatasan Layanan TransJakarta diberlakukan, Penumpang Busway Menumpuk

BisnisExpo.com Jakarta – Sesuai dengan instruksi dari Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan imbauan dari Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) dalam upaya meminimalisir penyebaran virus COVID-19 atau corona dengan bekerja, belajar dan beribadah di rumah. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta membatasi jumlah transportasi dan penumpang transportasi umum yang akan masuk ruang tunggu untuk menurunkan potensi penyebaran COVID-19 di […]

Nasional

Saudi Larang WNA Masuk, SAPUHI Minta Pemerintah Cari Solusi Untuk Jamaah Terdaftar

BisnisExpo.com Jakarta – Menyoal larangan umrah sementara yang dikeluarkan otoritas Saudi sebagai langkah preventive penyebaran virus COVID 19 (Corona), salah satu asosiasi penyelenggara ibadah haji dan umrah tanah air SAPUHI (Sarikat Penyelenggara Umrah dan Haji Indonesia) meminta pemerintah turun tangan mencari solusi agar pihak travel PPIU (Penyelenggara Perjalanan Ibadah Umroh) tidak mengalami kerugian akibat hal […]